HIMAHI (Himpunan Mahasiswa Hubungan Internasional) adalah organisasi kemahasiswaan yang berada di dalam lingkup Prodi Hubungan Internasional. Didirikan pada 11 April 2001, HIMAHI menjadi wadah bagi mahasiswa Hubungan Internasional dan juga menjadi sarana untuk menyampaikan aspirasi mahasiswa. HIMAHI memiliki tujuan untuk menjadi organisasi yang berprestasi dan membentuk insan intelektual yang berkepribadian dan berwawasan global, memiliki idealisme, berkarakter bela negara serta menjunjung tinggi nilai – nilai kemanusiaan.
“Mewujudkan mahasiswa Hubungan Internasional yang berwawasan luas dan membangun potensi tiap tiap mahasiswa Hubungan Internasional”
- Mendukung dan menyelenggarakan berbagai kegiatan dalam prodi HI UPNVJ baik di dalam kampus maupun diluar kampus
- Membangun relasi yang baik antar keluarga HI UPNVJ dengan pihak luar
- Membangun potensi dan minat bakat mahasiswa HI UPNVJ
- Mewujudkan ruang lingkup yang positif HI UPNVJ
Struktur Organisasi
Kegiatan HIMAHI FISIP
- August 6, 2024
Suksesnya Rapat Koordinasi Wilayah II FKMHII 2024: HIMAHI UPNVJ Memimpin Langkah Baru dalam Kolaborasi Antar Kampus
FisipUPNVJ - Pada hari Jumat, 27 Juli 2024, Himpunan Mahasiswa Hubungan Internasional (HIMAHI) Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jakarta (UPNVJ) dengan...
- July 25, 2024
Sukseskan National Competition VETAMUN 2024: Prodi HI dan HIMA HI UPNVJ Mantapkan Langkah Pemberdayaan Generasi Muda menuju SDGs 2030
FisipUPNVJ - Veteran Jakarta Model United Nations atau yang biasa dikenal sebagai VETAMUN merupakan program kerja tahunan Himpunan Mahasiswa Hubungan...
- June 5, 2024
Parade Kebudayaan Intrafest (International Relations Anniversary Festival) 2024 Sebagai Ajang Perkenalan Budaya Asing
FisipUPNVJ - Perayaan Dies Natalis Himpunan Mahasiswa Hubungan Internasional (HIMA HI) UPNVJ tahun ini dengan menjalankan program kerja INTRAFEST 2024...
- February 6, 2024
Menyambut Kabinet Baru, HIMA HI Mengadakan Rapat Kerja Pertama
FisipUPNVJ - Hari Jumat, tanggal 2 Februari 2024 HIMA HI mengadakan rapat kerja pertama di Laboratorium Diplomasi, FISIP UPNVJ. Rapat...
- September 18, 2023
Day 2 IRONMAN 5.0: Langkah Awal Untuk Berdiplomasi Dengan Memperkenalkan Model United Nations Kepada Mahasiswa Baru HI
FISIP UPNVJ - Hari minggu tanggal 16 September 2023, merupakan hari kedua IRONMAN 5.0 dengan dilaksanakannya kegiatan Model United Nations...
- September 13, 2023
IRONMAN 5.0 Day 1 Bravery: Celebrating Diversity and Diplomacy in Action
FISIP UPNVJ - Pembukaan sekaligus hari pertama pelaksanaan pengenalan HI UPNVJ kepada mahasiswa baru 2023, IRONMAN 5.0 dimulai pada pukul...