FisipUPNVJ – Hari Selasa ini, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta (UPNVJ) menghadiri sebagai peserta Kegiatan Pemusatan Penginputan Indikator Kinerja Utama (IKU) 2 dan IKU 7 yang berlangsung pada hari Selasa, 23 Januari 2024, di Lantai 4 Gedung Rektorat aula Bhinneka Tunggal Ika UPN “Veteran” Jakarta yang diselenggarakan oleh Biro AKPK UPNVJ.

Bagi FISIP UPNVJ untuk turut serta dalam pengembangan kualitas pendidikan dan pengelolaan. IKU 7, yang menyoroti Kelas yang Kolaboratif dan Partisipatif, menjadi fokus utama FISIP sebagai lembaga pendidikan tinggi yang mengutamakan interaksi antara dosen dan mahasiswa.

Selain itu sebagai mengoptimalkan kinerja dan merencanakan langkah-langkah perbaikan yang diperlukan untuk memenuhi IKU 2 yang terkait dengan mahasiswa mendapatkan pengalaman di luar kampus. –AEA-

× Hubungi Kami